Jumat, 07 Desember 2012

Profile

Andi Achmad Mulya PG adalah Orang keturunan Bugis-Makassar yang lahir pada 28 November 1986. Seorang putra dari pasangan Firman A Massewali —seorang Pegawai Negeri Pemprov Sulsel — dengan Rosdiana AM Pegawai Negeri Pemkot Makassar Andi Achmad Mulya PG adalah anak ketiga dari lima bersaudara .

Pada Umur 5 Tahun tepatnya Tahun 1991 Mengenyam Pendidikan di Taman Kanak-kanak Nurul Falah . pada tahun berikutnya Menempuh pendidikan Sekolah Dasar pada SDN Cenderawasih . Tahun 1994 Andi Achmad Mulya PG dipindahkan bersekolah ke SDN Minasa Upa dan pada Tahun 1998 menyelesaikan pendidikan Sekolah Dasar di Minasa Upa .


Sesudah lulus SDN maka Andi Achmad Mulya PG memilih sekolah di Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 2 Makassar dan selesai pada Tahun 2001 , Selepas SMP kemudian Andi Achmad Mulya PG berhasil masuk ke Sekolah Menengah Atas (SMA) Kartika VII-1 Makassar dan Selesai pada Tahun 2004.

Ada hal baik yang di ukurnya selama menempuh pendidikan di SMA, Andi Achmad Mulya PG berhasil lulus dengan nilai tinggi. Kemudian pada tahun 2004 melanjutkan pendidikan ke Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Makassar (STIEM) Bongaya
Di masa kuliah inilah Andi Achmad Mulya PG yang biasa di sapa Uyha menjadi aktivis kemahasiswaan dan Aktif bergelut di Organisasi Intra dan Ekstra Kampus.
Andi Achmad Mulya PG Menyelesaikan Jenjang Strata 1 pada STIEM Bongaya pada Tahun 2010 , dan Setelah menyelesaikan studi pada Kampus STIEM Bongaya di tahun 2010 juga di terima dan Lulus Menjadi Pegawai Negeri Sipil Pemerintah Provinsi Sulawesi-Selatan .
Di tengah-tengah aktivitas keseharian sebagai Abdi Negara Andi Achmad Mulya PG juga saat ini sedang Melaksanakan Studi pada program Pasca Sarjana Magister Management Universitas Muslim Indonesia (UMI) Makassar .


N a m a : Andi Achmad Mulya , PG , S.E

Tempat/Tanggal Lahir : Ujung Pandang , 28 November 1986
Agama : Islam



Pengalaman Organisasi


1. Sekretaris Redaksi LPM Watak STIEM Bongaya

2. Sekretaris Umum Liga Mahasiswa Nasional Untuk Demokrasi Kom STIEM Bongaya
3.Pimpinan Fordiwak LPM Watak STIEM Bongaya
4.Pj.Ketua Umum Liga Mahasiswa Nasional Untuk Demokrasi Kom STIEM Bongaya
5.Ketua Umum Partai Mahasiswa STIEM
6.Ketua Hipermata Komisariat STIEM Bongaya
7.Koordinator Advokasi Perhimpunan PERS Mahasiswa Indonesia (PPMI) Kota Makassar
8.Koordinator Front Aksi Mahasiswa (FAM) STIEM
9.Departement Pengembangan Organisasi Liga Mahasiswa Nasional Untuk Demokrasi Kota Makassar
10.Dewan Penasehat Organisasi LPM Watak STIEM Bongaya
11.Sekretaris Jenderal Pengurus Besar HIPERMATA
12.Direktur Gembok Demokrasi Institute Sulawesi-Selatan
13.Majelis Pekerja dan Konsultasi Pengurus Komisariat (MPKPK) Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Kom STIEM Bongaya
14.Ketua Komisi Organisasi Majelis Pekerja Mubes (MPM) Pengurus Besar HIPERMATA
15.Majelis Pekerja Musyawarah Komisariat (MPMK) Hipermata Komisariat STIEM Bongaya
16.Wakil Sekretaris SAPMA Pemuda PAncasila Kota MAkassar
17.Ketua Departement Pertanian,Kehutanan dan Lingkungan Hidup . Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Pemuda Lumbung Informasi Rakyat (LIRA) Sulawesi-Selatan
18.Wakil Sekretaris Pemuda Pancasila KAb Takalar
19.Ketua Bidang Pelajar SAPMA Pemuda Pancasila Sulawesi-Selatan
20.Dewan Pendiri Gembok Demokrasi Institute Sulawesi-Selatan.
21.Dewan Pendiri KLISE Makassar.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar